Senin, 10 Oktober 2011

K3LH

 Tugas K3LH
 Terimakasih kepada pihak-pihak yang sudah ikut terlibat dalam tugas ini.

 Selamat membaca.....

K3LH Tukang Jahit

Disusun oleh Fauzan Kurniawan Dhani

10/10/2011

XI IPA 4
2011


Gambar Penelitian:






 Lingkungan Kerja

 






Sedang menjahit



 










Proses penjahitan


 



Tampak samping (seluruh tubuh)









Pada semua pekerjaan memiliki "HAZARD" yang berbeda beda tergantung pada pekerjaan yang dilakoni oleh masing masing orang. Sebelumnya apa itu HAZARD , hazard adalah resiko dimana seseorang tersebut terkena bahaya saat melakoni pekerjaannya masing-masuing .Pada kesempatan kali ini saya akan memaparkan HAZARD tukang jahit.



 Tabel 1
Jenis Hazard/Resiko :  Resiko pada saat Menjahit Pakaian
Jenis Bahaya
Resiko
Konsekuensi
Ruangan Berdebu
(Biologi)
Virus & Bakteri

·         Influenza
·         Mata merah
·         Penyakit Pernafasan
Membelakangi arah cahaya
(Fisika)
Kurang terang


·         Menjahit menjadi kurang jelas
·         Area Menjahit menjadi redup
Kabel yang terkelupas
(Fisika)
Konslet
·         Hubungan arus pendek
·         Merusak barang-barang lain
·         Kebakaran
Menjahit dengan posisi duduk tidak benar
(Ergonomik)
Cepat Letih
·         Tangan cepat pegal
·         Punggung menjadi capek
Gas mesin jahit tidak pada tempatnya
(Ergonomik)
·         Tidak praktis
·         Tidak ergonomik
·         Kaki menjadi sakit
·         Cepat letih
 Tempat menjahit  yang terbuat dari besi/logam (mesin yang berkarat)
(Biologi)
·         Karat pada besi dapat membuat luka
·         Tidak nyaman
·         Pakaian menjadi kotor (karena karat)
·         Mesin jahit menjadi rapuh/keropos
Pelumas mesin terkena tangan atau termakan
(kimia)
·         Keracunan
·         Muntah-muntah
·         Kulit gatal-gatal
Tertusuk jarum
(ergonomik)
·         Luka
·         Luka yang serius

Tabel 2
Tabel Kemungkinan Terjadi dan Tingkat Keparahan

Tingkat Keparahan

Kemungkinan Terjadi
Jarang Terjadi (1)
Kurang  mungkin terjadi (2)
Mungkin terjadi (3)
Sangat mungkin terjadi (4)
Hampir pasti terjadi (5)
Tidak ada pengaruh (1)





Pengaruh sangat ringan (2)


Posisi tubuh tidak ergonomik(3;2)
Capek & Letih(4;2)

Pengaruh ringan (3)


Debu (penyakit)(3;3)
Pelumas mesin terkena tangan atau termakan(4;3)
Pencahayaan minim(5;3)
Pengaruh serius (4)

Mesin Jahit yang berkarat(2;4)
Konslet(3;4)
Tertusuk jarum(3;4)



Pengaruh fatal (5)

Kebakaran(2;5)




Tabel 3
Evaluasi Resiko

Hazard

Skor

Tafsiran

Pencahayaan minim

15
Pencahayaan yang minim dapat mengakibatkan mata menjadi rusak

Tertusuk jarum mesin jahit

12
Dapat menyebabkan luka  yang serius

Konslet

12
Konslet dapat mengakibatkan loncatan api dan merusak barang barang lain
Pelumas mesin terkena tangan atau termakan


12
Merusak kulit dan keracunan

Kebakaran

10
Kebakaran berakibat fatal dan dapat menghanguskan seisi rumah

Debu

9
Debu dapat mengakibatkan mata perih dan penyakit  pernafasan, terlebih pada ruangan tertutup

Mesin jahit yang berkarat

8

Mesin jahit yang berkarat dapat menyebabkan kotoran dan virus pada pakaian yang dijahit

Capek & Letih

8
Capek dan letih dapat mengakibatkan produktivitas menurun dan menyebabkan penyakit ringan

Posisi tubuh tidak ergonomik

6
Posisi tubuh tidak ergonomic dapat mengakibatkan tubuh menjadi cepat letih





Tabel 4
Pengendalian Resiko
Hazard
Pengendalian

Pencahayaan minim
Memasang lampu didepan mesin jahit

Tertusuk jarum mesin jahit
Membuat gerakan yang ergonomik

Konslet
Memperhatikan kabel dan melakukan pengecekan sebelum digunakan
Pelumas mesin terkena tangan atau termakan


Menghindari kontak langsung terhadap minyak pelumas , menggunakan sarung tangan saat melumasi mesin

Kebakaran
Meletakkan alat pemadam api. Melakukan pengecekan.

Debu
Membersihkan ruang kerja setiap sesudah dipakai. Memakai masker

Mesin jahit yang berkarat
Mengganti peralatan yang berkarat atau menutup nya

Capek & Letih
Istirahat yang cukup setelah bekerja dan memperhatikan posisi saat bekerja.
  

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More